Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

MEMBUAT DAFTAR ISI OTOMATIS DI GOOGLE SITES

Membuat daftar isi otomatis di Google Sites. Fitur ini yang menarik perhatian. Keberadaan daftar ini memberikan kemudahan bagi mengunjug saat akan menelusuri isi halaman wEb.

Membuat daftar isi di dalam website yang dibangun menggunakan Google Sites sangat mudah. Tidak perlu repot - repot membuat kode atau membuat link manual pada masing masing sub judul tulisan. Daftar isi bisa dibuat secara otomatis.

Membuat Daftar Isi Otomatis - CaraLain.My.Id

Cara Membuat Daftar Isi Otomatis

Prasyarat :
Sebelum membuat daftar isi otomatis. Pastikan di dalam isi artikel terdapat teks dengan pengaturan format Sub judul. Tampilannya seperti ini:

Membuat Daftar Isi Otomatis - CaraLain.My.Id
  1. Arahkan mouse pointer ke tab menu Sisipkan. Kemudian scroll ke bawah hingga menemukan menu Tombol.
    Membuat Daftar Isi Otomatis - CaraLain.My.Id

  2. Klik menu Daftar isi.

    Membuat Daftar Isi Otomatis - CaraLain.My.Id

Secara otomatis daftar isi akan dibuatkan seperti ini.

Membuat Daftar Isi - CaraLain.My.Id

Contoh hasil di web Google Sites, bisa lihat disini.

Sekian pembahasan tentang cara membuat daftar isi otomatis. Jika ada yang perlu ditanyakan, silahkan sampaikan di kolom komentar.

1 komentar untuk "MEMBUAT DAFTAR ISI OTOMATIS DI GOOGLE SITES"

  1. Keren...ibu dapat ilmu lagi,Trimks sdh berbagi ,Mr. Yuyus .
    Salam sehat dan sukses...

    BalasHapus